Cerita Gita

Menulis untuk bahagia

Menu
  • Beranda
  • Parenting
  • Mom’ Management
  • Traveling
  • Marriage
  • Kegiatan Keluarga
  • Kajian Islami
  • self development
Menu

Kategori: Kegiatan Keluarga

Ramadhan Dalam Griya Cinta

Posted on 16 April 202116 April 2021 by Gita

Ramadhan dalam Griya Cinta

Read more

Yuk Persiapkan Finansial Menjelang Ramadhan dan Idul Fitri

Posted on 18 Maret 202118 Maret 2021 by Gita

7 hal terkait finansial yang dapat di siapkan menjelang Ramadhan dan Idul Fitri

Read more

Mencicipi Kuliner di Warung Nasi Ampera

Posted on 29 Oktober 201929 Oktober 2019 by Gita

Assalamu’alaikum wr wb Apa kabar readers? Semoga selalu dalam keadaan sehat wal ‘afiat yaa..aamiin. Sabtu lalu kami berencana mengajak Rafdan mengikuti kajian anak di daerah Ciledug, Tangerang. Karena lokasinya dekat dengan Warung Nasi Ampera, akhirnya mampir untuk makan sore dipercepat hehe. Warung Nasi Ampera mengusung konsep prasmanan ala sunda. Saat kita masuk ke dalam ruangan,…

Read more

Kiat Menghadapi Tanggal Tua

Posted on 23 Oktober 201923 Oktober 2019 by Gita

Assalamu’alaikum wr wb Apa kabar readers? Semoga senantiasa dalam keadaan sehat wal afiat yaa..Aamiin Ada yang mesem-mesem saat membaca judul di atas? Maklum ya mak, sekarang tanggal 23, rasa-rasanya udah mulai menghitung hari, detik demi detik kapan hari gajian tiba hehe. Berbicara masalah tanggal, emak pasti gak asing ya dengan istilah tanggal muda vs tanggal…

Read more

Jalan Jalan Ke Festival of Lights di Monas

Posted on 18 Agustus 2019 by Gita

Assamu’alaikum wr wb Apa kabar moms? Semoga selalu berada dalam keadaan sehat wal’afiat yaa, aamiin. Jadi ceritanya tuh kemarin kami sekeluarga jalan-jalan ke Festival of Lights di Monas. Awalnya melihat salah satu postingan yang dishare oleh teman di beranda facebook mengenai adanya festival ini. karena kemarin kita gak pergi kemana-mana, akhirnya saya berinisiatif mengajak pak…

Read more

Jalan-jalan Ke Bogor Naik Commuter Line

Posted on 29 Juni 201929 Juni 2019 by Gita

Assalamu’alaikum wr wb Yeay, tak terasa Jum’at kemarin Rafdan sudah menerima laporan hasil belajar, alhamdulillah ia sudah melewati tahun pertama sekolah dengan baik. Mumpung kemarin Sabtu dan semua lengkap berkumpul, ibu berinisiatif mengajak berwisata murah meriah semi backpacker dengan ngebolang ke Bogor menggunakan commuter line Berangkat dari rumah sekitar jam 10.30, sampai di stasiun pondok…

Read more

Pengalaman Mendaftar Haji Mandiri (Part 2_End)

Posted on 25 Juni 20197 Juli 2019 by Gita

Assalamu’alaikum wr wb Cerita ini adalah kelanjutan dari proses mendaftar haji mandiri kami yang bisa dibaca di sini. Alhamdulillah kemarin pak suami bisa cuti sehingga kami melanjutkan mengurus semua persyaratan mendaftar haji yang belum selesai. Kami membuat surat keterangan sehat di klinik dekat rumah dengan biaya kurang lebih Rp 31.000,- dan kartu golongan darah di laboratorium…

Read more

Pengalaman Mendaftar Haji Mandiri (Part 1)

Posted on 7 Juni 20198 Juni 2019 by Gita

Bismillahirrahmanirrahiim Assalamu’alaikum wr wb Tak terasa, puasa Ramadhan sudah memasuki hari ke 24, meski sedih karena sedang istirahat dan Rafdan sakit, tapi tetap dong harus semangat. Alhamdulillah, di bulan berkah ini, ada kebahagiaan bagi kami yaitu mendaftar haji. Setelah ikhtiar menyisihkan sebagian rezeki, akhirnya dana yang terkumpul cukup untuk mendaftar. Pada awalnya, saya berkeinginan untuk…

Read more

Mengasuh Anak Di Era Milenial

Posted on 13 Maret 201914 Maret 2019 by Gita

Assalamu’alaikum wr wb Apa kabar sahabat pembaca semua, kali ini saya akan menulis resume kajian parenting yang saya dapatkan di sekolah Rafdan oleh Ustadzah Kinkin Anida mengenai Mengasuh Anak Di Era Milenial. Penyebutan generasi milenial dilakukan karena ditemukan kebiasaan tertentu seperti: Lebih suka bermain gawai, tidak terlalu suka komunikasi, memilih untuk ngobrol santai di coffee shop…

Read more

Manajemen Gawai Untuk Anak

Posted on 24 Februari 201924 Februari 2019 by Gita

Assalamu’alaikum wr wb Anak mom suka main game di gawai? Anak mom pintar mengutak-atik gawai? Anak mom senang menonton video di gawai? Tenang, mom tidak sendiri, saya juga mengalami 😂. Gawai memang tidak lepas dari kehidupan anak zaman now, terutama generasi Z yang lahir dalam kurun waktu 1995 -2014. Memisahkan anak dari gawai sepenuhnya jelas…

Read more

Navigasi pos

  • 1
  • 2
  • Next

Most Viewed Posts

  • Cara Berlangganan Grabbike pada Aplikasi Grab (2,952)
  • Pensiun Bahagia (2,034)
  • Mau Dibawa Kemana Keluarga Kita? (1,898)
  • Resensi Handbook Kesehatan Anak (Batuk, Pilek, dan Penyakit Pernapasan) (1,812)
  • Bunda Cekatan Tahap Telur 4, Mind Mapping; Menjadi Keluarga Bebas Finansial (1,589)

Kategori

  • Bunda Cekatan Institut Ibu Profesional (20)
  • Bunda Produktif Ibu Profesional (1)
  • Daftar haji (2)
  • Finance (38)
  • Kajian Islami (7)
  • Kegiatan Keluarga (12)
  • Kuliner (4)
  • Marriage (9)
  • Mom' Management (45)
  • Parenting (13)
  • Resensi Buku (3)
  • self development (31)
  • Traveling (11)
  • Uncategorized (3)

Meta

  • Masuk
  • Feed entri
  • Feed komentar
  • WordPress.org

Instagram

© 2023 Cerita Gita | Theme by Superb WordPress Themes